DIKSARLAT XXV TAHAP I ANGKATAN XXIV MAHASISWA PECINTA ALAM SANDI RIMBA KAMI

Untuk meregenerasi kepengurusan di organisasi Mapala SABAK dilakukanlah langkah awal yang berupa perekrutan calon anggota Mapala SABAK yang telah dilaksanakan mulai tanggal 1 - 20 September 2015 lalu, dan selama proses open rekrutmen tersebut didapatkanlah 12 bakal calon anggota yang terdiri dari 5 orang laki-laki dan 7 orang perempuan dan  siap untuk mengikuti Tahap Pendidikan Dasar dan Latihan (DIKSARLAT) guna mengasah dan memberikan pelatihan dasar kepada para bakal calon anggota Mapala SABAK agar nantinya dapat menjadi Pecinta Alam yang sesuai dengan hakikatnya. 

Kemudian  juga telah dilakukan pembukaan DIKSARLAT XXV pada hari Jumat, 2 Oktober 2015 yang dihadiri Mapala se-Sumsel.
tamu undangan
Panitia




 

Dengan telah dilaksanakannya pembukaan DIKSARLAT ke XXV ini maka telah di mulainya tahap DIKSARLAT bagi para bakal calon anggota Mapala SABAK.
Adapun DIKSARLAT tahap I ini bertempat dikampus FMIPA Unsri Indralaya.

Pengarahan Materi Rappelling
Praktek Rappelling

Berbagai materi dan praktek mengenai kepecintaalaman di berikan pada DIKSARLAT ini agar setiap bakal calon anggota dapat memahami dan benar-benar mengerti tentang tugasnya bila nanti telah memiliki nama sebagai pecinta alam.

Selengkapnya...